PT EkaSapta Paramita Energy Santuni 38 KK Warga Kampung Sungai Rawa
BERMADAH.CO.ID, SIAK - Menghadi Hari Raya Idul Fitri. 1445.H./2024.M. Edy Kuang Selaku Owner PT. EkaSapta Paramita Energy, (EPE) Lakukan Bakti Sosial terhadap warga Kampung Sungai Rawa Kecamatan Sungai Apit Kabupaten Siak, Senin (8/4/2024).
Adapun bantuan yang disalurkan, berupa sembako uang diserahkan kepada 38 KK yang kurang Mampu yang berdomisili di kampung Sungai Rawa.
Adapun sembako yang diserahkan berupa, beras, gula, teh, kopi, sarden, minyak goreng Telor. Dengan nilai berkisar Rp. 300.000.untuk per kk.
Ketika media ini konfrmasi kepada Owner, Edy Kuang mengatakan, bantuan berupa Sembako yang diberikan kepada warga sebagai kepedulian terhadap warga kampung Sungai Rawa.
Dan kebetulan pula, ini mendekati Lebaran Idul Fitri. Jadi, pihaknya menyalurkan bantuan ini, supaya warga yang kurang mampu ini dapat mengurangi beban Kehidupan yang ditanggung.
"Harapan saya, jangan dipandang dengan nilai yang kami berikan. Tetapi Lihatlah kepedulian yang kami lakukan terhadap warga yang kurang mampu. Semoga saja dengan apa yang kami lakukan, dapat bermanfaat bagi keluarga penerima," ujarnya.
"Selamat menyambut Hari Raya Idul Fitri, 1445.H./2024.M.semiga kita semua diberikan kesehatan dan kesempatan Untuk Merayakan Hari Yang Bahagia ini," ungkap Edy Kuang.
Senada juga yang disampaikan oleh Penghulu Kampung Sungai Rawa, Mulyadi.
Ia mengucapkan terimakasih kepada Owner PT. Ekasapta Paramita Energy, yang telah sudi memberi bantuan terhadap warganya. "Dan hal ini bukan hanya kali ini yang dilakukan oleh Pak Edy , malah setiap tahun dilakukannya," kata Mulyadi.
"Kami selaku pemerintah Kampung Sungai Rawa, Setinggi tingginya mengucapkan Terima kasih kepada Pak Edy Kuang yang telah memperhatikan masyarakat kami. Semoga saja, untuk tahun depan bisa bertambah lagi bantuannya," harap Mulyadi.
Samsidar (63) salah seorang yang menerima bantuan sembako, sangat terharu mengatakan kepada Media.
"Semoga panjang Umur dan diberikan kemudahan rezeki terhadap pak Edi Kuang. Dengan adanya bantuan ini, sudah tentu dapat mengurangi beban kehidupan rumah tangga kami," tutup Samsidar.(Darwis)
Berita Terkait
- Energi Berkah Berbagi, Kolaborasi BDI Kurau PT ITA, Bakrie Amanah, PT BEP, Mitra Kerja dan Karyawan0
- Penanggulangan Karhutla di lintas Wilayah Koramil 06/PWK Sabak Auh, Selasa 9 April0
- Selasa 9 April 2024 Babinsa Koramil 06/ PWK Sabak Auh Komsos di Kampung Jayapura0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Selasa 9 April0
- Jelang Idul Fitri 1445 H, PLN Perkuat Sinergi dan Kolaborasi bersama Kepolisian Daerah Riau0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 04/Perawang0
- Babinsa Koramil 04/Perawang Serka Alexander S Patroli Karhutla di RT/RW 03/04 Perawang0
- Komsos Babinsa Koramil 06/PWK Sabak Auh di wilayah Kampung Sabak Permai, Senin 8 April 20240
- Giat Penanggulangan Karhutla Wilayah Koramil 06/PWK Sabak Auh, Senin 8 April 20240
- FPR Adakan Buka Bersama, Merajut Kebersamaan Dalam Segala Bidang0
Berita Populer
- Sah, Edy Natar dan M Harris berpasangan di Pilgubri 2024 Mendatang
- Pencuri Terobos Pos 9 PT RAPP Ditahan Polres Pelalawan
- Dukungan Balon Walikota PATEN Terus Berdatangan, Mulai dari Keluarga Besar TNI, FKPPI
- Terima Sertipikat Tanah Elektronik, Warga Jakarta: Yakin karena Lebih Safety
- Daftar Calon Bupati Kuansing, Cak Mus Perjuangkan Gaet Dana Pusat untuk Pembangunan
- Kinerja Reforma Agraria Indonesia Diapresiasi Dunia
- Malam 27 Ramadhan, Sungai Apit Akan Diterangi Hiasan Lampu Colok
- Menteri AHY Sosialisasikan Kemudahan Investasi Melalui Kepastian Hukum Hak Atas Tanah
- Kejari Pelalawan Tetapkan Tersangka dan Tahan Mantan Kades Bagan Limau & Kaur
- Ragil Ibnu Hajar, Siap Hajar Permasalahan Pekanbaru Dengan Komitmen Penuh