Senin 25 Maret, Babinsa Koramil 02/SA Komsos dan Sosialisasi Nilai Pancasila di Kampung Sungai Rawa
BERMADAH.CO.ID, SIAK - Kegiatan Kampung Pancasila Koramil 02/SA.
Pada hari Senin tanggal 25 Maret 2024 pukul 09.00 Wib, Personil Babinsa Koramil 02/SA Kodim 0322 /Siak.
Serda L.J Purba Melaksanakan kegiatan Komsos dan Mensosialisasikan tentang Nilai nilai Pancasila Kepada warga Kampung Pancasila di di Kampung Sungai Rawa,Kec.Sungai Apit, Kab Siak.
Adapun Sasaran dan Kegiatan
1. Sasaran
Warga Kampung Sungai Rawa Kec.Sungai Apit, Kab Siak.
2. Kegiatan
Mensosialisasikan tentang Nilai nilai Pancasila.
Diantaranya
Tentang
-Gotong royong.
-Pentinya menjaga kerukunan antar Umat Agama.
Tujuan
- Agar warga dapat memahami tentang Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila sehingga
diharapkan warga dapat Menginpelmentasikan Nilai nilai Pancasila dalam kehidupan Sehari hari.
Pukul 10.00 Wib, kegiatan selesai dalam keadaan aman dan lancar.(Darwis)
Berita Terkait
- Penanggulangan Karhutla di lintas Wilayah Koramil 06/PWK Sabak Auh, Senin 25 Maret0
- Senin 25 Maret 2024 Anggota Koramil 06/Pwk Sabak Auh Laksanakan pengecekan anak stunting0
- DPD GMNI Provinsi Riau Santuni Anak Yatim dan Piatu0
- Minggu 24 Maret, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos bersama Masyarakat Kp Lalang0
- Safari Ramadan di Kemuning Muda, Wabup Husni Bilang Stok Beras di Siak Aman0
- Bersama Pengurus, Ketua Dekranasda dan TP PKK Siak Rasidah Salurkan Bantuan di kampung Sri Gemilang0
- Camat Kulim Menjalin Ukhuwah dan Mencari Berkah di Masjid Paripurna Al-Hidayah0
- Penanggulangan Karhutla di lintas Wilayah Koramil 06/PWK Sabak Auh, Minggu 24 Maret0
- Safari Ramadan di Selat Guntung, Bupati Siak Peringati Hari Lahir IPHI Kabupaten Siak0
- Sabtu 23 Maret, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Komsos bersama Masyrakat Kelurahan Sungai Apit0
Berita Populer
- Sah, Edy Natar dan M Harris berpasangan di Pilgubri 2024 Mendatang
- Pencuri Terobos Pos 9 PT RAPP Ditahan Polres Pelalawan
- Dukungan Balon Walikota PATEN Terus Berdatangan, Mulai dari Keluarga Besar TNI, FKPPI
- Terima Sertipikat Tanah Elektronik, Warga Jakarta: Yakin karena Lebih Safety
- Daftar Calon Bupati Kuansing, Cak Mus Perjuangkan Gaet Dana Pusat untuk Pembangunan
- Kinerja Reforma Agraria Indonesia Diapresiasi Dunia
- Malam 27 Ramadhan, Sungai Apit Akan Diterangi Hiasan Lampu Colok
- Kejari Pelalawan Tetapkan Tersangka dan Tahan Mantan Kades Bagan Limau & Kaur
- Menteri AHY Sosialisasikan Kemudahan Investasi Melalui Kepastian Hukum Hak Atas Tanah
- Ragil Ibnu Hajar, Siap Hajar Permasalahan Pekanbaru Dengan Komitmen Penuh