Rabu 27 November, Babinsa Koramil 02/SA Komsos dan Sosialisasi tentang Nilai-Nilai Pancasila
BERMADAH.CO.ID, SIAK - Kegiatan Kampung Pancasila Koramil 02/SA.
Pada hari Rabu tanggal 27 November 2024 pukul 09.00 Wib, Personil Babinsa Koramil 02/SA Kodim 0322/Siak.
Serka Irwan Melaksanakan kegiatan Komsos dan Mensosialisasikan tentang Nilai nilai Pancasila Kepada warga Kampung Pancasila di Kampung Penyengat,Kec.Sungai Apit, Kab Siak.
Adapun Sasaran dan Kegiatan
1. Sasaran
Warga Kampung Penyengat,Kec.Sungai Apit, Kab Siak.
2. Kegiatan
Mensosialisasikan tentang Nilai nilai Pancasila.
Diantaranya
Tentang
-Gotong royong.
-Pentinya menjaga kerukunan antar Umat Agama.
Tujuan
- Agar warga dapat memahami tentang Nilai-nilai yang terkandung dalam Pancasila sehingga
diharapkan warga dapat Menginpelmentasikan Nilai nilai Pancasila dalam kehidupan Sehari hari.
Pukul 10.00 Wib, kegiatan selesai dalam keadaan aman dan lancar.(Darwis)
Berita Terkait
- Pengamanan Ketat Peralihan Kotak Suara dan Logistik Pemilu di Desa Perairan Kuala Kampar0
- Bawaslu Riau Gelar Sosialisasi Pengawasan Pemilihan Partisipatif di Mall SKA Pekanbaru0
- Pimpin Apel Sinergitas Patroli Skala Besar, Sekda Siak: Kita Garda Terdepan Pengamanan Pemilu0
- Polsek Pangkalan Kerinci Amankan Dua Pelaku Pencurian Kabel Listrik PJU yang Meresahkan Masyarakat0
- Apel Persiapan Pergeseran dan Pendistribusian Logistik Pilkada 20240
- Selasa 26 November, Babinsa Koramil 02/Sungai Apit Patroli dan Sosialisasi Pilkada Damai0
- Doa Bersama Jelang Pilkada 2024, Polres Pelalawan Ajak Masyarakat Ciptakan Pilkada Damai0
- Badko HMI Riau-Kepri Deklarasi Dukung Proses Demokrasi Transparan dan Berintegritas0
- Sempena Hari Guru Nasional dan HUT PGRI ke 79, EMP PT ITA Beri Kado Lingkungan0
- 382 Personil Polri Diterjunkan untuk Pengamanan TPS Pilkada di Kabupaten Pelalawan0
Berita Populer
- Penangkapan Jaringan Internasional Narkoba di Riau, Empat Tersangka Ditangkap
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 8 November
- Sah, Edy Natar dan M Harris berpasangan di Pilgubri 2024 Mendatang
- Pencuri Terobos Pos 9 PT RAPP Ditahan Polres Pelalawan
- Perubahan Tradisi Perkawinan Suku Petalangan di Desa Palas, Kecamatan Pangkalan Kuras, Pelalawan
- Dukungan Balon Walikota PATEN Terus Berdatangan, Mulai dari Keluarga Besar TNI, FKPPI
- Terima Sertipikat Tanah Elektronik, Warga Jakarta: Yakin karena Lebih Safety
- Daftar Calon Bupati Kuansing, Cak Mus Perjuangkan Gaet Dana Pusat untuk Pembangunan
- Buka Pelatihan Badan Usaha Kampung, Ini Pesan Bupati Alfedri
- Zukri-Tamrin Unggul Telak di 11 Kecamatan, Nasarudin-Abu Bakar Hanya Menang di Bandar Petalangan