Dilaporkan Kemajuan Pekerjaan TMMD ke-119 TA 2024 Sampai Hari Ini di Wilayah Kodim 0322/Siak
BERMADAH.CO.ID, SIAK - Laporan Kemajuan Pekerjaan TMMD ke-119 TA 2024 sampai hari ini Selasa (5/3/2024).
Kegiatan Fisik
a. Peningkatan Ruas jalan sepanjang 1.300 M x lebar 4 M x tebal 20 CM dengan menggunakan Cor Beton. Untuk capaian kerja : 64,9 %
b. Material berupa Pasir, kerikil pecah, mal dan cor beton, semen serta alat berat 100% telah tersedia dilokasi TMMD.
c. Pengecoran mengunakan alat berat sesuai ketentuan dalam pembangunan infra struktur berupa jalan.
2) Kegiatan Non Fisik
a. Penyuluhan Tentang Wawasan Kebangsaan Dan Bela Negara, untuk capaian kerja : 100%
b. Penyuluhan Tentang Bahaya Narkoba, untuk capaian kerja : 100 %
c. Penyuluhan Tentang Pertanian, untuk capaian kerja : 100 %
d. Penyuluhan Tentang Keluarga Berencana ( KB ), untuk capaian kerja : 100 %
e. Penyuluhan Tentang Komunikasi Sosial Pemberdayaan Masyarakat, untuk capaian kerja : 100 %
f. Penyuluhan Tentang Kebakaran Hutan Dan Lahan, untuk capaian kerja : 100 %
g. Penyuluhan Tentang Pemberdayaan UMKM, untuk capaian kerja : 0 %
h. Penyuluhan Tentang Hukum Dan Agraria, untuk capaian kerja : 0 %
3) Kegiatan Tambahan (Program unggulan Kasad)
a. Perehapan Mushollah sebanyak 1 unit Capaian kerja = 73 %.
b. Rehap Rumah Tidak Layak huni (RTLH) 4 Unit, untuk capaian kerja msh dalam tahap pengecoran pondasi,pemasangan batu, pengecatan dan pemasangan atap : 56 %.
c. Karya Bhakti Pembersihan Pasar Sabak Auh, utk capaian kerja : 0 %.
d. Pembangunan MCK 2 Unit, untuk capaian kerja : 77 %.
e. Manunggal air bersih 2 titik, dengan hasil : 0%
4) Pengerahan Personel
1. TNI AD : 98 orang
2. TNI AL : 5 orang
3. TNI AU : 5 orang
2. Polres : 5 orang
3. Pemda : 3 orang
4. Warga : 10 orang
(rls)
Berita Terkait
- Perkuat Usaha Nelayan, Pertagas Resmikan Rumah Keramba Jaring Apung Budidaya Ikan Air Tawar0
- Menteri ATR/Kepala BPN Sambung Silaturahmi dengan Menhan0
- Kementerian ATR/BPN Jalin Kerja Sama dengan Kejaksaan Agung0
- Pemkab Siak Kembali Terima Penghargaan Adipura ke 6 kalinya0
- Wabup Husni Sebut Sambut Ramadan Harga Beras di Siak Masih Stabil0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Selasa 5 Maret0
- Penanggulangan Karhutla di lintas Wilayah Koramil 06/PWK Sabak Auh, Selasa 5 Maret0
- Rabu 5 Maret, Babinsa Koramil 06/PWK Sabak Auh Penetapan URC, Tanggulangi PMK0
- Satgas TMMD KE-19 Kodim 0322 Siak Laksanakan Gebyar Shalawat bersama Masyarakat0
- Jadi Narasumber, Ini Pesan Irvan Nasir ke Mahasiswa0
Berita Populer
- Sah, Edy Natar dan M Harris berpasangan di Pilgubri 2024 Mendatang
- Pencuri Terobos Pos 9 PT RAPP Ditahan Polres Pelalawan
- Dukungan Balon Walikota PATEN Terus Berdatangan, Mulai dari Keluarga Besar TNI, FKPPI
- Terima Sertipikat Tanah Elektronik, Warga Jakarta: Yakin karena Lebih Safety
- Daftar Calon Bupati Kuansing, Cak Mus Perjuangkan Gaet Dana Pusat untuk Pembangunan
- Kinerja Reforma Agraria Indonesia Diapresiasi Dunia
- Malam 27 Ramadhan, Sungai Apit Akan Diterangi Hiasan Lampu Colok
- Kejari Pelalawan Tetapkan Tersangka dan Tahan Mantan Kades Bagan Limau & Kaur
- Menteri AHY Sosialisasikan Kemudahan Investasi Melalui Kepastian Hukum Hak Atas Tanah
- Ragil Ibnu Hajar, Siap Hajar Permasalahan Pekanbaru Dengan Komitmen Penuh