Pjs Bupati Siak Indra Purnama: Selamat Dilantik Pimpinan DPRD Kabupaten Siak Periode 2024 2029
Mari Bersama Majukan Negeri
BERMADAH.CO.ID, SIAK - Pemerintah Daerah Kabupaten Siak oleh Pejabat Sementara (Pjs) Bupati Siak Indra Purnama bersama Sekretaris Daerah Arfan Usman beserta Kepada Inspektorat, Dinas dan Bandan turut hadiri Rapat Paripurna Pelantikan Pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) periode 2024 - 2029 di gedung panglima Ghimbam ruangan rapat Putri Kacang Mayang, Rabu (25/9/2024).
Dalam sambutannya Indra Purnama ucapkan selamat atas dilantiknya alat kelengkapan DPRD Kabupaten Siak dalam hal ini yaitu Pimpinan DPRD masa periode 2024-2029. Pemerintah Daerah Kabupaten Siak sangat mengapresiasi langkah cepat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Siak mempersiapkan terbentuknya alat kelengkapan dewan ini hanya hitungan hari sejak dilantik beberapa hari lalu.
"Apresiasi setinggi-tingginya atas gerak cepat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Siak dalam proses pembentukan alat kelengkapan dan pimpinan Dewan terlaksana dengan baik, ini bukti kongkrit dan aksi nyata Dewan Perwakilan Rakyat Daerah peduli terhadap pembangunan daerah dan seiring sejalan demi harapan masyarakat," ucap Indra Purnama saat menyampaikan pidatonya.
Selain itu, ada tiga pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Siak yang mendapat mendat diantaranya Indra Gunawan sebagai ketuaketua dari Partai Golongan Karya (Golkar), Syarif sebagai wakil ketua dari Partai Amanat Nasional (PAN) dan Laiskar Jaya sebagai wakil ketua dari Partai Kebangkitan Bangsa (PKB).
Melalui putusan dan ditetapkan berdasarkan Surat keputusan Gubernur Riau Nomor KPTS. 3480/IX/2024 tanggal 23 September 2024 tentang peresmian pengangkatan pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kabupaten Siak masa jabatan tahun 2024 - 2029.
Rapat Paripurna ini dihadiri oleh 35 anggota dari 40 anggota keseluruhan dan dinyatakan kourum dan sidang terbuka untuk umum.(rls/Darwis)
Berita Terkait
- Pjs Bupati Pelalawan Dr Jhon Armedi Pinem Gelar Silaturahmi Pertama dengan Forkopimda dan Masyarakat0
- Pjs Bupati Siak: Siak Bukan Tempat Asing Bagi Saya!0
- Pjs Bupati Siak: Siak Bukan Tempat Asing Bagi Saya!0
- Pjs Bupati Apresiasi Tim Audit Kasus Stunting Kabupaten Siak0
- Rabu 25 September, Babinsa Koramil 02/SA Komsos dan Sosialisasi tentang Nilai-Nilai Pancasila0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Rabu 25 September0
- Pentas Seni Taman Bidadari: GEMPAL dan Seniman Sorek Rayakan Kreativitas Muda di Pelalawan0
- SPSI NIBA AGN Pelalawan Ikuti Sosialisasi Bahaya Narkoba dan Dukungan Pilkada 20240
- Wakil Bupati Pelalawan H Nasarudin SH MH Serahkan Mobil Dinas Jelang Masa Kampanye0
- DPRD Pelalawan Resmi Lantik Dua Pimpinan Defenitif untuk Masa Jabatan 2024-20290
Berita Populer
- Sah, Edy Natar dan M Harris berpasangan di Pilgubri 2024 Mendatang
- Pencuri Terobos Pos 9 PT RAPP Ditahan Polres Pelalawan
- Dukungan Balon Walikota PATEN Terus Berdatangan, Mulai dari Keluarga Besar TNI, FKPPI
- Terima Sertipikat Tanah Elektronik, Warga Jakarta: Yakin karena Lebih Safety
- Daftar Calon Bupati Kuansing, Cak Mus Perjuangkan Gaet Dana Pusat untuk Pembangunan
- Kinerja Reforma Agraria Indonesia Diapresiasi Dunia
- Malam 27 Ramadhan, Sungai Apit Akan Diterangi Hiasan Lampu Colok
- Menteri AHY Sosialisasikan Kemudahan Investasi Melalui Kepastian Hukum Hak Atas Tanah
- Kejari Pelalawan Tetapkan Tersangka dan Tahan Mantan Kades Bagan Limau & Kaur
- Ragil Ibnu Hajar, Siap Hajar Permasalahan Pekanbaru Dengan Komitmen Penuh