
- TNI Kirim Prajurit dan Alutsista Bantu Korban Gempa Majene dan Mamuju
- Polda Riau Selidiki Kasus Penumpukan Sampah di Kota Pekanbaru
- IZI Riau Bekerja Sama dengan YBM PLN P3BS dalam Program Khitanan Massal at Home
- Gelanggang Pantun DKR dan Sultan Resto, 6 Peserta Melaju ke Final
- Berkedok Pijat Refleksi, Pemuda Paruh Baya Cabuli Anak di Bawah Umur
- Dalam Sepekan, Pasien Covid-19 di Inhu Naik 12 Kasus
- TNI dan Polri Bantu Penyelesaian Masalahan Sampah di Kota Pekanbaru
- Satres Narkoba Polres Siak Bekuk Terduga Pengedar Narkoba
- Pemkab Siak Bersama BPJS Ketenagakerjaan Tandatangani Nota Kesepakatan Lanjutkan Kerja Sama
- Bawaslu Riau Bersama 5 Kabupaten Susun Keterangan Tertulis untuk Persidangan di MK
Sidak, Komisi II DPRD Meranti Cek Stok Sembako
Juga Cek Pelabuhan Pelindo

Keterangan Gambar : Komisi II DPRD Meranti Sidak Gudang Sembako
BERMADAH.CO.ID, MERANTI - Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Kepulauan Meranti turun langsung mengecek persiapan sembako di daerah tersebut untuk satu bulan ke depan.
Inspeksi mendadak (sidak) tersebut dipimpin langsung oleh Ketua Komisi II didampingi langsung Muzamil Baharudin, Tengku mudasir, Dedi Yuharalubis, H Hatta, Rabu (8/4/2020).
"Sidak ini dilakukan untuk melihat persiapan stok barang sembako. Ada dua gudang yang kita datangi tadi," kata Muzamil.
Dijelaskan Muzamil, ada dua gudang sembako yang didatangi, yakni gudang Metro Jaya dan gudang Mandiri Jaya. Pada kesempatan itu, mereka juga mempertanyakan persiapan barang sembako seperti beras, gula, dan minyak goreng,
"Alhamdulillah untuk barang ketersediaan kebutuhan sembilan bahan pokok (sembako) di Meranti untuk satu bulan ke depan masih aman. Hanya gula pasir saat ini sedang dalam perjalanan menuju kota Selatpanjang," terangnya.
Selain mengecek gudang sembako, Komisi II DPRD Meranti juga mengecek langsung pelabuhan Pelindo di Jalan Tanjung Mayat. Mereka meminta agar aktivitas turun naik penumpang dijadikan satu pintu, yakni Pelabuhan Tanjung Harapan.
"Kita meminta kepada Dinas Perhubungan supaya bisa menyurati para pengusaha transportasi umum di perairan Meranti untuk menaikkan dan menurunkan para penumpang di Pelabuhan Tanjung Harapan ini," ujar Muzamil.
Ditambahkannya, jika tidak dilakukan maka pihak terkait untuk memberi sanksi, seperti pencabutan izin.
"Kita minta pihak terkait jika tidak dilakukan untuk mencabut izin," tegas Muzamil.(Adv)
Berita Terkait
- Bahas Sagu dengan Bupati Irwan, Pengusaha Tertarik Sapuring Meranti0
- Deputy II BRG RI Janji Bantu Pembangunan Industri Hilir dan Pemasaran Sagu Meranti0
- Akhirnya, Bayi yang Ditemukan dalam Kantong Plastik, Kini Memiliki Orangtua Angkat1
- Presentasi di HKTI, Bupati Irwan Andalkan Sagu Parut Kering0
- Bupati Irwan dan Kabulog Buwas Bahas Masa Depan Sagu0
- Pemkab Meranti Sabet Semua Kategori Penghargaan Aksi Konvergensi Penanggulangan Stunting0
- Berhasil Kurangi Risiko Karhutla, BNPB Beri Penghargaan ke Bupati Meranti0
- Bupati Irwan Paparkan Pengelolaan Kebun Sagu yang Baik Dapat Atasi Karhutla0
- Asesmen Bayi Terlantar dalam Kantong Plastik yang Ditemukan di Meranti Segera Dilakukan0
- Diserahkan Bupati Irwan, 2676 KPM PKH di Tebing Tinggi Dapat Bantuan Beras Sebanyak 45 Kg0
Berita Populer
- Tenggelam 300 Tahun, Kapal Harta Karun Senilai Rp240 Triliun Ditemukan
- Dibangun dengan Dana Lebih Rp4 Triliun, Begini Kemewahan Rumah Termahal Sejagat
- Pesawat Jatuh Timpa Halaman Rumah, Seluruh Penumpang Tewas
- Ini Ramuan Ala Rumahan Atasi Kerutan di Bawah Mata
- Akhirnya, Bayi yang Ditemukan dalam Kantong Plastik, Kini Memiliki Orangtua Angkat
- Peran Forum Anak Siak Sangat Penting
- Pelaku Begal Tewas Dicelurit Korbannya
- Dipadati Ribuan Jamaah, Ustadz Yusuf Mansur Ajak Umat Muslim Bali Bersedekah
- Jadi Mualaf dan Mulai Puasa, Kiper Timnas Swedia : Menjadi Muslim, Saya Menemukan Agama Yang Indah
- Teluk Arab Memanas, Garda Revolusi Iran Tak akan Menghindar dari Tantangan AL AS
