Riau American Jeep (RAJ) Memperkuat Silaturahmi

BERMADAH.CO.ID, PEKANBARU - Momen menjalin silaturahmi dan keakraban terlihat dari para komunitas pencinta mobil legendaris. Hal itu terlihat dari pertemuan para pencinta jeep america pada Sabtu malam, (29/06/2024).
Pertemuan momen tersebut merupakan hal rutin yang selalu di laksanakan oleh Komunitas Riau American Jeep (RAJ) di wilayah Riau.
Penasehat RAJ Letkol Arh Muliyadi S.I.P, M.I.P mengungkapkan bahwa silaturahmi komunitas tersebut merupakan kegiatan rutinitas yang dilaksanakan oleh wadah bagi para penggemar,dan pecinta mobil Jeep America.
Disela sela kegiatan tersebut para anggota dan pengurus berdiskusi untuk merencanakan kedepan untuk membuat chapter di wilayah riau sertab mengajak pemilik jeep yang belum mempunyai wadah untuk bergabung
Lebih lanjut, Ketua American Jeep Riau Bapak zakaria menjelaskan Riau America Jeep (RAJ) diinisiasi para pencinta jeep yang sering bertemu dan sering menghabiskan waktu bersama di waktu senggang dan memanfaatkan momen silaturahmi untuk membuat ide ide dan gagasan agar RAJ bisa dikenal oleh masyarakat luas
Saat ini RAJ memiliki banyak aktivitas, selain sebagai penyaluran hobi, RAJ juga aktif melaksanakan bakti sosial, serta menghadiri event yang ditaja oleh pemerintah riau baik di tingkat provinsi maupun kab/kota, ini membuktikan keseriusan dan semangat yang luar biasa oleh pengurus dan anggota
Adapun agenda dalam waktu dekat RAJ akan memilih touring ke daerah pedalaman, terpencil, terpelosok, bahkan terisolasi untuk membantu masyarakat dengan demikain sambil offroad ringan komunitas ini juga diharapkan memberikan dampak sosial bagi masyarakat Riau.,(***)
Berita Terkait
- Menteri BUMN Apresiasi Gerak Cepat PLN Hadirkan Energi Bersih di IKN0
- 299 Jamaah Haji Kabupaten Siak Menuju Pelabuhan Buton Kampung Mengkapan0
- Sabtu 29 Juni, Babinsa Koramil 06/PWK Sabak Auh Komsos di Kampung Selat Guntung0
- Penanggulangan Karhutla di lintas Wilayah Koramil 06/PWK Sabak Auh, Sabtu 29 Juni0
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Sabtu 29 Juni0
- Ini Prestasi Putra Daerah Sungai Apit Asal Club KING ADSA Binaan KORAMIL 02/SA0
- PLN Resmikan Kantor PLN UP3 Bangkinang di Kampar Riau0
- Sembang-Sembang Pers Balai Adat Melayu Riau, Ini Agenda yang Dibahas0
- Sambut Kepulangan Jamaah Haji, Husni Merza: Semoga Menjadi Mabrur dan Semakin Taat Beribadah0
- Jumat 28 Juni, Babinsa Koramil 06/PWK Sabak Auh Penetapan URC Tanggulangi PMK0
Berita Populer
- DR Karmila Sari Dorong Pengembangan SMAN Olahraga Riau
- Penanggulangan Karhutla di Wilayah Koramil 02/Sungai Apit, Jumat 8 November
- Luncurkan Implementasi Layanan Elektronik se-Bali,Menteri AHY:BPN Siap Layani Masyarakat MakinCepat
- Penangkapan Jaringan Internasional Narkoba di Riau, Empat Tersangka Ditangkap
- Bangun Literasi Masyarakat Lewat Program Transformasi Perpustakaan Berbasis Inklusi Sosial
- Festival Pilkada Riau 2024
- 382 Personil Polri Diterjunkan untuk Pengamanan TPS Pilkada di Kabupaten Pelalawan
- Wisuda Unisi 2024, Momen Keberhasilan dan Harapan Baru bagi Lulusan
- Perubahan Tradisi Perkawinan Suku Petalangan di Desa Palas, Kecamatan Pangkalan Kuras, Pelalawan
- Rombongan Kajati Riau Monev di Kejari Pelalawan
